Mungkin sudah cukup “bosan” orang melihat Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi selalu dibanding-bandingkan. Tapi menurut Xavi Hernandez, Messi berbeda dan tak bisa dibandingkan dengan Ronaldo sekalipun. Liga Spanyol sudah melewati 25 pekan dan kisah yang dominan adalah “dunia cuma milik Real Madrid dan Barcelona, juga Ronaldo dan Lionel Messi“. Itu sudah terjadi sejak kehadiran Ronaldo